RSS

Arsip Bulanan: Agustus 2010

Atasi Masalah Sosial, Parlemen Kuwait Ajukan Proposal Poligami

Kuwait City, NU Online
Sebagai negara petro dolar, saat ini Kuwait sedang menghadapi permasalahan sosial akibat kian banyaknya wanita yang tidak menikah. Sebagai upaya mengatasi permasalahan ini, Parlemen Kuwait berusaha membuat terobosan baru.

Untuk mengatasi masalah sosial pernikahan yang sedang dihadapi warganya, anggota parlemen pun lantas mengajukan proposal yang mendorong kalangan pria berpoligami. Sebagai insentif, pemerintah akan memberikan sejumlah bantuan bagi pria yang bersedia mengikuti program ini. Kelak, di negara tetangga Irak ini, seorang pria akan diberi bantuan uang jika mempunyai dua istri.
Read the rest of this entry »

 
Tinggalkan komentar

Ditulis oleh pada 30 Agustus 2010 inci Berita

 

Memaafkan, Menjaga Persatuan Kesatuan dan Keharmonisan

KHUTBAH IDUL FITRI 1430 H

OLEH : Syaifullah Amin *

الله ُأكْبَرْ الله ُأكْبَرْ الله ُأكْبَرْ الله ُأكْبَرْ الله ُأكْبَرْ الله ُأكْبَرْ الله ُأكْبَرْ الله ُأكْبَرْ الله ُأكْبَرْ لاَإلَهَ إلاَّ الله ُوَالله ُأكْبَرْ الله ُأكْبَرْ وَلِلَّهِ الْحَمْد ، الحَمْدُ لِلَّهِ الَّذِيْ بِنِْعمَتِهِ تَتِمُّ الصَّالِحَاتِ الَّذِيْ هَدَانَا لِهَذَا وَمَا كُنَّا لِنَهْتَدِيَ لَوْلاَ أنْ هَدَانَا الله ُ ،
أشْهَدُ أنْ لاَإلَهَ إلاَّ الله ُوَحْدَهُ لاَشَرِيْكَ لَهُ الَّذِيُ خَصَّنَا بِخَيْرِ كِتَابٍ أُنْزِلَ وَأَكْرَمَنَا بِخَيْرِ نَبِىٍّ أُرْسِلَ وَأَتَمَّ عَلَيْنَا النٍّعْمَةَ بِأَعْظَمِ دِيْنِ شَرْعٍ دِيْنِ اْلإسْلاَمِ ، أليَوْمَ أكْمَلْتُ لَكُمْ دِيْنَكُمْ وَأتْمَمْتُ عَلَيْكُمْ نِعْمَتِيْ وَرَضِيْتُ لَكُمُ اْلإسْلَمَ دِيْنًا ، وَ أشْهَدُ أنَّ مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ الَّذِيْ أَدَّى اْلأَمَانَةَ وَبَلَّغَ الرِّسَالَةَ وَنَصَحَ اْلأُمَّةَ وَتَرَكَنَا عَلىَ اْلمَحَجَّةِ اْلبَيْضَاءِ لَيْلُهَا كَنَهَارِهَا ، لاَيَزِيْغُ عَنْهَا إلاَّ هَالِكٌ, أللَّهُمَّ صَلِّ وَسَلِّمْ وَبَارِكْ عَلَى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ النَّبِيِّ اْلكَرِيْمِ وَعَلَى آلِهِ وَصَحَابَتِهِ الطَّاهِرِيْنِ وَمَنْ تَبِعَهُمْ بِإحْسَانٍ إلَى يَوْمِ الدِّيْنِ . أمَّا بَعْدُ ،

فَيَا عِبَادَ اللهِ ! اتَّقُوا اللهَ حَقَّ تُقَاتِهِ وَلاَ تَمُوْتُنَّ إلاَّ وَأَنْتُمْ مُسْلِمُوْنَ وَافْعَلُوا الْخَيْرَ لَعَلَّكُمْ تُفْلِحُوْنَ, وَاعْلَمُوْا أَنَّ يَوْمَكُمْ هَذَا يَوْمٌ عَظِيْمٌ وَعِيْدٌ كَرِيْمٌ, قَالَ الله ُعَزَّ وَجَلَّ : وَلِتُكْمِلُوْا العِدَّةَ وَلِتُكَبِّرُوا اللهَ عَلىَ مَا هَدَاكُمْ وَلَعَلَّكُمْ تَشْكُرُوْنَ
Read the rest of this entry »

 
1 Komentar

Ditulis oleh pada 28 Agustus 2010 inci Kolom

 

Pendapat Habib Munzir tentang Hizbut Tahrir dan Khilafah….

oleh Abu Zein Fardany

Daulah islamiyah ini sebenarnya tak pernah dikenal dalam islam, hanya istilah yg diada-adakan saja, karena islam tak pernah mengenal “negara islam”, yg ada adalah khilafah islamiyah,

Islam adalah untuk dunia, bukan untuk indonesia, malaysia atau nama nama negara yg dibuat buat oleh manusia.

Anda lihat Rasul saw berkuasa di madinah, namun pemimpin madinah tetap Abdullah bin Ubay bin salul, (pemimpin munafik dan musuh islam),mengapa Rasul saw tak merebut kekuasaan darinya?, Rasul saw membiarkan Ibn Ubay tetap memimpin madinah, dan Abu sofyan (sblm msk islamnya) tetap memimpin Makkah,

Read the rest of this entry »

 
1 Komentar

Ditulis oleh pada 26 Agustus 2010 inci Kolom

 

Dana Abadi Umat dan Haji Rp 336 miliar Diinvestasikan ke Sukuk

Jakarta, NU Online
Kementerian Keuangan menerbitkan sukuk (Surat Berharga Syariah Negara/SBSN) seri SDHI 2014 B sebesar Rp 336 miliar. Dana yang ditempatkan dalam sukuk tersebut merupakan Dana Abadi Umat (DAU) dan Dana Haji yang dikelola oleh Kementerian Agama melalui metode private placement.

Demikian disampaikan Kepala Biro Humas Kemenkeu Harry Z. Soeratin dalam siaran pers di Jakarta, Rabu (25/8).
Read the rest of this entry »

 
Tinggalkan komentar

Ditulis oleh pada 26 Agustus 2010 inci Berita

 

Suntik Digratiskan Jika Sudah Mendapat Uang Rp 75.000

Ponorogo – Surya-
Seorang mantri suntik keliling, Sunarto, 60, warga RT 03/RW 03 Dusun Sedayu Desa Sendang, Kecamatan Jambon, Kabupaten Ponorogo sejak lama menjadi buah bibir.

Meski hidupnya serba pas-pasan, sejak menjalani profesi sebagai tukang suntik keliling 31 tahun silam, lelaki ini kerap memberi layanan suntik gratis. Jika dalam sehari dia sudah mendapatkan uang senilai Rp 75.000 maka pasien berikutnya tidak dipungut biaya. Keunikan lain, pasien tidak perlu melepas celana saat bokongnya disuntik.
Read the rest of this entry »

 
Tinggalkan komentar

Ditulis oleh pada 25 Agustus 2010 inci Berita

 

LIBERALISME TERSELUBUNG HIZBUT TAHRIR

oleh Muhammad Idrus Ramli

Di antara ciri khas pemikiran kaum libera ladalah menghilangkan otoritas ulama. Menurut kelompok liberal, kita tidak perlu taklid kepada para ulama. Mereka manusia, kami juga manusia dan sama-sama bisa berpikir. Mengikuti pendapat para ulama berarti pengebirian akal yang kami miliki. Demikian kaum liberal berpikir. Karenanya tidak aneh jika dalam setiap diskusi, baik yang bersifat polemis di media massa dan buku-buku, maupun diskusi dialogis dalam forum debat terbuka mereka menolak pendapat para ulama.

Sementara ciri khas kaum Muslimin Ahlussunnah Wal-Jama’ah adalah memberikan penghargaan yang tinggi terhadap para ulama serta otoritas penuh dalam penafsiran teks-teks keagamaan. Rasulullah saw bersabda,
Read the rest of this entry »

 
8 Komentar

Ditulis oleh pada 25 Agustus 2010 inci Kolom

 

37 ADAM SMITH 1723-1790

37 ADAM SMITH 1723-1790
Tokoh terkemuka di bidang teori pembangunan ekonomi, Adam Smith, lahir di kota Kirkcaldy, Skotlandia, tahun 1723. Waktu remaja dia belajar di Universitas Oxford, dan dari tahun 1751 sampai 1764 dia menjadi mahaguru di Universitas Glasgow. Selama di situlah dia menerbitkan buku pertamanya, Theory of Moral Sentiments, yang mengangkat dirinya ke tengah-tengah masyarakat intelektual. Tetapi, puncak kemasyhurannya terutama terletak pada buku karya besarnya An Inquiry Into the Nature and Causes of The Wealth of Nations, yang terbit tahun 1776. Buku ini segera sukses dan merebut pasar, dan sisa hidup Smith menikmati kemasyhuran dan penghargaan berkat karya itu. Dia mati juga di Kirkcaldy tahun 1790. Tak seorang anak pun dia punya, lagi pula tak pernah kawin.
Read the rest of this entry »

 
Tinggalkan komentar

Ditulis oleh pada 23 Agustus 2010 inci Kisah Teladan

 

36 WILLIAM SHAKESPEARE 1564-1616

Dramawan dan penyair besar Inggris William Shakespeare dilahirkan tahun 1564 di Stratford-on-Avon, Inggris. Tampaknya dia peroleh pendidikan dasar yang lumayan tetapi tak sampai injak perguruan tinggi. Shakespeare kawin di umur delapan belas (istrinya umur dua puluh enam), beranak tiga sebelum umurnya mencapai dua puluh satu.

Beberapa tahun kemudian, dia pergi ke London, menjadi anak panggung dan penulis drama. Tatkala usianya mencapai tiga puluh Shakespeare sudah menunjukkan keberhasilan. Dan tatkala umurnya menginjak tiga puluh empat, dia sudah jadi orang berduit dan dianggap penulis drama Inggris terkemuka. Sepuluh tahun kemudian, dia sudah membuahkan karya-karya besar seperti Julius Caesar, Hamlet, Othello, Macbeth dan King Lear.
Read the rest of this entry »

 
Tinggalkan komentar

Ditulis oleh pada 23 Agustus 2010 inci Kisah Teladan

 

SAYIDINA UMAR bin KHATTAB

oleh السيد عبدالحنان يونس السقاف

Dia adalah Umar bin Khaththab bin Naufal bin Abdul Uzza bin Rabbah bin Abdillah bin Qarth bin Razah bin Adi bin Ka’ab bin Lu’ai. Sedangkan ibunda beliau bernama Hantamah binti Hasyim bin Al Mughirah bin Abdillah bin Amru bin Makhzum. Umar bin Khattab sendiri menyatakan keislamannya pada tahun keenam setelah Rasulullah diangkat sebagai Rasul Allah. 1) Namun ada juga yang mengatakan bahwa beliau memeluk agama Islam pada tahun kelima setelah masa kerasulan
Latar Belakang Umar Masuk Islam
Read the rest of this entry »

 
1 Komentar

Ditulis oleh pada 17 Agustus 2010 inci Kisah Teladan

 

Dalog Tentang Tahlilan, (Catatan Ringan)

oleh Muhammad Idrus Ramli

Tahlilan terambil dari kosa kata tahlil, yangdalam bahasa Arab diartikan dengan mengucapkan kalimat la ilaha illallah.Sedangkan tahlilan, merupakan sebuah bacaan yang komposisinya terdiri daribeberapa ayat al-Qur’an, shalawat, tahlil, tasbih dan tahmid, yang pahalanyadihadiahkan kepada orang yang masih hidup maupun sudah meninggal, denganprosesi bacaan yang lebih sering dilakukan secara kolektif (berjamaah),terutama dalam hari-hari tertentu setelah kematian seorang Muslim. Dikatakantahlilan, karena porsi kalimat la ilaha illallah dibaca lebih banyakdari pada bacaan-bacaan yang lain.
Read the rest of this entry »

 
6 Komentar

Ditulis oleh pada 17 Agustus 2010 inci Kolom